Jumlah Domain dan Sub Domain yang terlayani

Tujuan Pengumpulan Data:

Untuk mengetahui Jumlah Domain dan Sub Domain yang terlayani

Indikator:

Jumlah Domain dan Sub Domain yang terlayani

Variabel:

Domain, Sub Domain

No Konsep Definisi Klasifikasi Ukuran Satuan Dasar Rujukan
1 Domain Domain adalah nama unik yang diberikan untuk mengidentifikasi server komputer agar lebih mudah diingat daripada menggunakan IP (Internet Protokol) address. Agar website / aplikasi onlinenya dapat dengan mudah diakses oleh pengunjung, maka pemilik website tersebut harus menggunakan domain. Klasifikasi berdasarkan analisis atau sesuai kebutuhan Jumlah Domain PP Nomor 71 Tahun 2019
2 Sub Domain adalah bagian dari domain yang lebih besar. atau “ruangan” yang terdapat dalam suatu rumah, yang dalam konteks ini adalah website. Klasifikasi berdasarkan analisis atau sesuai kebutuhan Jumlah Sub Domain PP Nomor 71 Tahun 2019