Jumlah Puskesmas Terakreditasi

Tujuan Pengumpulan Data:

Untuk mengetahui Jumlah Puskesmas Terakreditasi

Indikator:

Jumlah Puskesmas Terakreditasi

Variabel:

Puskesmas Terakreditasi

No Konsep Definisi Klasifikasi Ukuran Satuan Dasar Rujukan
1 Puskesmas Terakreditasi adalah pengakuan terhadap Puskesmas yang diberikan oleh lembaga independen penyelenggara akreditasi yang ditetapkan oleh Menteri Kesehatan setelah dinilai bahwa Puskesmas telah memenuhi standar pelayanan Puskesmas yang telah ditetapkan oleh Menteri Kesehatan untuk meningkatkan mutu pelayanan. Klasifikasi berdasarkan analisis atau sesuai kebutuhan Jumlah Unit PMK No.46 Tahun 2015